Repository Universitas Pakuan

Detail Karya Ilmiah Dosen

Rais Hidayat, Yuyun Elizabeth Patras, Griet Helena Laihad

Judul : Kepuasan Kerja Guru dan Peran Kepemimpinan Pendidikan: Survei Guru di Bogor dan Sekitarnya
Abstrak :

Kepuasan kerja dan kepemimpinan pendidikan merupakan 2 variabel penting dalam pencapaian tujuan pendidikan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif asosiatif, pengumpulan datanya dengan instrumen angket yang disisi oleh guru-guru di wilayah domisili Bogor, Jawa Barat, berjumlah 80 orang. Analisis data menggunakan statistif deskriptif dan inferensial. Temuan penelitian ini sebagai berikut: (1) Persepsi guru laki-laki atas beberapa indicator kepuasan kerja guru lebih rendah dibandingkan dengan guru perempuan. Persepsi guru negeri atas beberapa indicator kepuasan kerja guru lebih tinggi dibandingkan dengan guru swasta. Semua indicator ketidakpuasan kerja guru terdapat pada guru sekolah dasar; (2) Persepsi guru laki-laki atas beberapa indicator kepemimpinan pendidikan lebih rendah dari guru perempuan. Persepsi guru sekolah swata atas beberapa indicator kepemimpinan pendidikan lebih rendah dari guru negeri. Sedangkan persepsi guru sekolah dasar atas semua indicator kepemimpinan rendah; (3) Terdapat hubungan positif yang sangat signifikan antara variabel kepemimpinan pendidikan dengan variabel kepuasan kerja guru dengan koefisien korelasi (r) sebesar 0,53 (p > 0,05); dan (4) strategi untuk memperbaiki kepemimpinan dilakukan dalam hal-hal berikut: penetapan target-target, pengumpulan data dan informasi, pembimbingan dan pengarahan guru professional, pengembangan kurikulum dan pengembangan proses pembelajaran, pembentukan tim yang solid, komunikasi yang efektif, penyelesaian konflik yang terjadi di sekolah.
 

Tahun : 2018 Media Publikasi : Jurnal Nasional Blm Akreditasi
Kategori : Jurnal No/Vol/Tahun : 3 / 7 / 2018
ISSN/ISBN : p-ISSN: 2252 - 3057 e-ISSN: 2654 – 3508
PTN/S : Universitas Pakuan Program Studi : PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Bibliography :

Ahmad, S. (2013). Faktor Penentu Keberhasilan Kepala Sekolah. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 17(1), 127–147.
Akhtar, S. N., Hashmi, M. A., & Naqvi, S. I. H. (2010). A comparative study of job satisfaction in public and private school teachers at secondary level. Procedia - Social and Behavioral Sciences,
2(2), 4222–4228. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2010. 03.668
Andersen, L. B. (2011). Teacher diversity : Do male and female teachers have different self-efficacy and job satisfaction ? Paper Prepared for the 33rd EGPA Conference in Bucharest 7-10. September 2011, (September 2011), 1–17.
Bush, T. (2007). Educational leadership and management : theory , policy , and practice. South African Journal of Education, 27(3), 391–406.
Chamundeswari, S. (2013). Job Satisfaction and Performance of School Teachers.
International
Journal of Academic Research in Business and Social Sciences ISSN: 2222-6990, 3(5), 420–427.
Dorozynska, A. (2016). Teacher Job Satisfaction In Primary Schools The relation to work environment. Department Of Education And Special Education.
Graham, K., Hudson, P., & Willis, J. (2014). How can principals enhance teacher job satisfaction and work commitment ? Paper Presented at the Australian Association of Research in Education (AARE) Conference, Brisbane, Australia.
Haryani Diyati, M. (2014). Peran Kepemimpinan Kepala Sekolaj dalam Pengembangan Budaya Sekolah di SDN Kwanyuhan, Kecamatan Minggir, Sleman. JUrnal Akuntabilitas
Manajemen Pendidikan, 2(1), 28–43.

Hidayat, R. (2017a). Perbaikan Komitmen Organisasional Guru Dalam Perpektif Kepemimpinan Kepala Sekolah Dan Kepuasan Kerja. Pedagogia, 9(1), 364–374.

Hidayat, R. (2017b). Perilaku Etis Dosen Dalam Perspektif Efikasi Diri, Kepemimpinan, Dan Komunikasi Interpersonal. P E D A G O N A L Jurnal Ilmiah Pendidikan, 1(1), 37– 44.
Hidayat, R., & Patras, Y. E. (2013). Evaluasi Sistem Pendidikan Nasional Indonesia. International Seminar on Quality and Affordable Education (ISQAE), (2), 79–88.
Hidayatun. (2007). Pengaruh
Keterampilan Manajerial Kepala Sekolah Dan Budaya Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Guru Madrasah Ibtidaiyah Kecamatan Ungaran Kabupaten Semarang. Tesis. Universitas Negeri Semarang.
Kumar, R. (2011). RESEARCH METHODOLOGY a step-by-step guide for beginners (3rd editio). California: SAGE Publications Asia- Pacific Pte Ltd. Retrieved from www.sagepublications.com
Kusumawardani, P. A. (2016). Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja. Skripsi Program Studi Manajemen
- Jurusan
Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta.
NPBEA. (2015). Professional Standards for Educational Leaders 2015. National Policy Board for Educational Administration Member, (October), 1–36.
Olcum, D., & Titrek, O. (2015). The Effect Of School Administrators ’ Decision-Making Styles On Teacher Job Satisfaction. Procedia - Social and Behavioral Sciences,197(February),1936–1946. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2015. 07.575
Ombeni William Msuya. (2016). Exploring levels of job satisfaction among teachers in public secondary schools in Tanzania. International Journal of Educational Administration and Policy Studies Full, 8(May), 9–16.
https://doi.org/10.5897/IJEAPS2015.

Patras, Y. E. (2017). Pengaruh Perilaku Kepemimpinan, Keadilan Organisasi Dan Keterlibatan Kerja Terhadap Organizational Citizenzhip Behavior Dosen. P E D A G O N A L Jurnal Ilmiah Pendidikan, 1(1), 8–14.
Peleg, S. (2012). The role of leadership in the education system. Education Journal,
1(1), 5–8. https://doi.org/10.11648/j.edu.20120 101.12
Rohmat. (2006). Kepemimpinan Pendidikan. Pemikiran, Jurnal Kependidikan, Alternatif, 11(1), 19– 33.
Sammons, C. D. and P. (2016). Successful school leadership. Education
Development Trust. Retrieved from W www.educationdevelopmenttrust.com

Schneider, M. (2003). Linking School Facility Conditions to Teacher Satisfaction and Success. National Clearinghouse for Educational Facilities, (August).
Shabbir, M., & Wei, S. (2015). Job Satisfaction Variance among Public and Private School Teachers, Case of Pakistan Administrative Kashmir. Mediterranean Journal of Social Sciences, (July). https://doi.org/10.5901/mjss.2015.v6 n4s1p574

Sisask, M., Apter, A., Balazs, J., Balint, M., Bobes, J., Brunner, R., … Wasserman, D. (2014). Teacher satisfaction with school and psychological well-being affects their readiness to help children with mental health problems. Health Education Journal, 73((4)), 382–393. https://doi.org/10.1177/00178969134 85742
Sonedi. (2016). Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah, Iklim Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Guru. Pedagogik Jurnal Pendidikan, 11(2), 134–145.
Sudarno Sumarto, Nina Toyamah, Vita Febriany, R. Justin Sodo, Luhur Bima, A. A. (2014). Study on Teacher Absenteeism in Indonesia. Analytical
and Capacity Development Partnership, iii.
Syam, A. (2012). Kepemimpinan pendidikan yang inovatif. Jurnal Al- Ta’lim, 1(2), 151–157.
Taipale, A. (2012). International Survey On Educational Leadership. Finnish National Board of Education and the author.
Retrieved from
www.oph.fi/english/sources_of_infor mation/publication
Tayyar, K. Al. (2014). Job satisfaction and motivation amongst secondary school teachers in Saudi Arabia. Thesis Department of Education,
University of York, (March).
Tukiyo. (2015). Motivasi dan Kepuasan Kerja Guru Sekolah Dasar di Kabupaten Klaten.
Prosiding
Seminar Nasional Pendidikan “Meretas Sukses Publikasi Ilmiah
Bidang Pendidikan Jurnal Bereputasi,” (November), 158–168.
Usop, A., Askandar, D., Langguyuan- Kadtong, M., & Usop, D. A. S. O. (2013). Work Performance and Job Satisfaction among Teachers. International Journal of Humanities and Social Science, 3(5), 245–252. Retrieved
from http://www.ijhssnet.com/journals/Vol _3_No_5_March_2013/25.pdf

Vaillant, D. (2014). School leadership , trends in policies and practices , and improvement in the quality of education. Education for All Global Monitoring Report 2015 School, 1– 15.
Wahyuningrum, M. M. (2008). Peranan Kepala Sekolah Dalam Menciptakan Iklim Sekolah Di Era Otonomi Sekolah (Suatu Kajian Manajerial). Jurnal Manajemen Pendidikan, IV(2), 62–78.
Zaenal Fanani, Djemari Mardapi, W. (2014). Model Asesmen Kepemimpinan Pembelajaran Kepala Sekolah Pendidikan Dasar. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 18(1), 129–145.
Yukl, Gary.(2008) Leadership in Organization. New York: Pearson Educational Int.

 

 

URL :

 

Document

 
back