Repository Universitas Pakuan

Detail Karya Ilmiah Dosen

Ni Made Widisanti Swetasurya

Judul : Kali Besar: Memori Traumatis Etnis Cina di Sudut Kawasan Kota Tua Jakarta
Abstrak : Pada hakikatnya, manusia hidup dalam ruang yang selalu terkait dengan memori yang terpatri dalam benaknya, sehingga memori dan ruang merupakan dua elemen yang, secara mengejutkan, mampu membawa perubahan besar bagi sekelompok masyarakat tertentu. Terkait dengan memori dan ruang, tulisan ini mengangkat Kali Besar yang terletak di salah satu sudut kawasan wisata Kota Tua di wilayah Jakarta Utara sebagai objek penelitian. Kawasan wisata ini, di satu sisi sarat dengan nilai sejarah pada zaman kolonialisme pemerintah Hindia Belanda, namun di sisi lain telah membentuk memori traumatis etnis Cina secara kolektif akibat peristiwa tragis yang terjadi pada tahun 1740. Penelitian dilakukan melalui metode penelitian etnografi dengan berlandaskan pada teori Anthony Giddens.
Tahun : 2012 Media Publikasi : Jurnal Nasional Blm Akreditasi
Kategori : Jurnal No/Vol/Tahun : 8 / 1 / 2012
ISSN/ISBN : 0853-5876
PTN/S : Universitas Pakuan Program Studi : BAHASA & SASTRA INGGRIS
Bibliography :

Giddens, Anthony. 1984. The Constitution of Society Teori Strukturasi untuk Analisis Sosial. (Terj.) U.K. : Polity Press Cambridge Guralnik, David B. (ed.). 1973. Webster’s New World Dictionary of the American Language. New York and Cleveland : The World Publishing Company Kusno, Abidin. 2009. Ruang Publik, Identitas dan Memori Kolektif : Jakarta Pasca- Suharto. Yogyakarta : Ombak Vermeulen, Johannes Theodorus. 2010. Tionghoa di Batavia dan Huru Hara 1740. Depok : Komunitas Bambu http://blogspot.com/van-imhoff-1705-1750 Diakses pada April 2011 http://thejakartaglobe.com/forgotten-history-at-kota-tua’s-red-store Diakses pada Mei 2011 http://archive.kaskus.us/thread/riwayat-toko-merah Diakses pada Mei 2011 http://www.madina-sk.com/jembatan-kota-intan Diakses pada Mei 2011

URL :

 

Document

 
back