Judul | : | TOPOLOGI JARINGAN FIBER OPTIK PADA TRANSMISI PDH, SDH DAN SONET | |||
Abstrak | : | Sistem transmisi PDH, SDH dan SONET dengan menggunakan media serat optik mempunyai beberapa topologi yang perlu diketahui, sesuai dengan kecepatan, kapasitas, fungsi, standart dan keamananya. Topologi jaringan dengan menggunakan media serat optik pada sistem transmisi PDH sangat terbatas pada kecepatan, kapasitas, fungsi, standart dan keamananya. Sedangkan pada transmsi SDH dan SONET keterbatasan tersebut tersbut tidak ada seperti pada sistem PDH Dalam topoogi jaringan menggunakan media jaringan serat optik ada beberapa teknik yang perlu diketahui dalam sistem transmisi tersebut, baik itu sistem transmisi PDH, SDH dan SONET. Topologi Jaringan dengan menggunakan media serat optik pada transmisi PDH, SDH dan SONET ada beberapa macam yaitu topologi point to point, Point-to-multipoint, Hub-and-spoke dan Ring. Topologi point to point, point to multipoint dapat dipergunakan pada sistem transmisi PDH, SDH dan SONET, sedangkan pada topologi hub and spoke dan ring sangat cocok jika menggunakan SDH dan SONET karena pada transmisi tersebut dilengkapi dengan sistem proteksi dan crosconect secara software. Pada transmsi PDH karena tidak memiliki sistem crossconect secara software, maka harus mendatangi lokasi jika akn melakukan crosconect, sehingga pada topologi hub and spoke dan ring tidak dapat dipergunakan. |
|||
Tahun | : | 2012 | Media Publikasi | : | Jurnal Nasional Blm Akreditasi |
Kategori | : | Jurnal | No/Vol/Tahun | : | 5972 / Volume 1 edisi 21 / 2012 |
ISSN/ISBN | : | issn 1411 | |||
PTN/S | : | Universitas Pakuan | Program Studi | : | TEKNIK ELEKTRO |
Bibliography | : | 1. Regis J. “ Bud” Bates, Optical Switching and Networking Handbook, Mc. Graw-Hill, 2001. 2. Edward A. Wilson, Electronic Communications Tchnology, Pretince-Hall, 1989 3. Hwei P. Hsu, Analog and Digital Communication, Mc Graw-Hill, 1991 4. Keiser,Gerd, Optical Fiber Communication, Mc Graw-Hill, 1991 5. Mike Sexton & Andy Reid, Transmission Networking: SONET and The Synchronous Digital Hierarchy, Artech House Boston London, 1992 6. Pusten Bangti, Synchronous Digital Hierarchy Field Trial Concept and Plan, Bandung 1992 7. www.tektronix.com, SDH Telecommunications Standard. 8. Roger L. Freeman, Telecommunication System Engineering, Jhon Wiley & Sons, 1992. 9. -----, Optical Synchronous Digital Multiplex Transmission Equipment, FiberHome Telecommunication Technologies Co., LTD February 2003 10. Ascom Ericsson Transmission, SDH Basics, 1996 11. Byeong Gi Lee, Minhokang, Synchronous Digital Transmition, Boston 1993 12. CCIT Recommendation G.707 Synchronous Digital Hierarchy Bit Rates, Genewa, 1991 |
|||
URL | : |