Repository Universitas Pakuan

Detail Karya Ilmiah Dosen

Shara Syah Putri, Saur M. Tampubolon, Elly Sukmanasa

Judul : GAYA BELAJAR SISWA TUNARUNGU BERPRESTASI
Abstrak :

Permasalahan penelitian ini adalah bagaimana gaya belajar siswa tunarungu berprestasi di Sekolah Luar Biasa B Tunas Kasih 2 Kota Bogor, sejauhmanakah gaya belajar yang digunakan oleh siswa tunarungu yang berprestasi dan kesulitan apa yang terjadi jika siswa tunarungu mempunyai gaya belajar yang berbeda-beda. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif dengan lokasi penelitian di Sekolah Luar Biasa B Tunas Kasih 2 Kelurahan semplak Kecamatan Bogor Barat Kota Bogor Provinsi Jawa Barat. Fokus penelitian ini meliputi gaya belajar dan siswa tunarungu Hasil penelitian menunjukkan bahwa semua siswa tunarungu di Sekolah Luar Biasa B Tunas Kasih 2 Kota Bogor menggunakan gaya belajar visual. Setiap anak memiliki cara yang berbeda dalam gaya belajarnya, namun yang lebih dibutuhkan siswa tunarungu melalui pengelihatannya karna dengan pengelihatannya mereka bisa lebih mengetahui banyak hal, dari keterbatasnnya yang tidak mendengar maka jarang sekali mengandalkan gaya belajar auditori dan kinestetik

Tahun : 2018 Media Publikasi : Prosiding
Kategori : Prosiding No/Vol/Tahun : 0 / 0 / 2018
ISSN/ISBN : ISSN: 2528-5564
PTN/S : Universitas Negeri Jakarta Program Studi : PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Bibliography :

Fadilah, M. et.al. (2014). Edutaiment Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta : PT Fajar Interpratama Mandiri   Haenudin. (2013). Pendidikan Anak berkebutuhan Khusus Tunarungu.Jakarta : PT. Luxima Metro Media Jihad, A,. Haris,. (2012). Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi Pressindo Nasution, S. (1996). Berbagai Pendekatan dalam Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Bina Aksara. Priyatna, A. (2013). Pahami Gaya Belajar Anak. Jakarta : PT. Gramedia Purwanto, N. (2006). Psikologi Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya Sumantri, M. S., & Rachmadtullah, R. (2016). The Effect of Learning Media and Self Regulation to Elementary Students’ History Learning Outcome. Advanced    Science    Letters, 22(12), 41044108. Sumantri, M. S., Prayuningtyas, A. W., Rachmadtullah, R., & Magdalena, I. (2018). The Roles of Teacher-Training Programs and Student Teachers’ Self-Regulation in Developing Competence in Teaching Science. Advanced    Science    Letters, 24(10), 7077-7081. Syah, M. (2012). Psikologi Belajar. Jakarta: PT. Raja Grafindo  Uno, H. B. (2012).Orientasi Baru dalam Psikologi Pembelajaran. Jakarta : PT. Bumi Aksara   Wardani, IG. A. K DKK. (2011). Pengantar Pendidikan Luar Biasa. Jakarta : Universitas Terbuka

URL : http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/psdpd/article/view/9944

 

Document

 
back