Repository Universitas Pakuan

Detail Karya Ilmiah Dosen

Alfanti Shindika Sari Alfa, Lina Novita, Ade Wijaya

Judul : PENGEMBANGAN E-MODUL CANVA TEMA 7 SUBTEMA 2 PADA MATA PELAJARAN IPA MATERI MACAM-MACAM GAYA UNTUK SISWA KELAS IV
Abstrak :

Pembelajaran E-modul Canva dapat membuat pembelajaran lebih maksimal karena peserta didik memiliki akses berulang kali ke materi pembelajar anan dapat diakses  dimana saja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan bahan ajar e-modul pada tema 7 Indahnya Keragaman di Negeriku subtema Indahnya  Keragaman Budaya Negeriku kelas IV SD.Metode yang dilakukan dalam penelitian  ini adalah penelitian dan pengembangan  (Analysis, Design, Development,  Implementation, Evaluation) penelitian ini diawali dengan mengumpulkan informasi kebutuhan, membuat desain e-modul, validasi ahli, merevisi produk, setelah itu uji coba produk secara terbatas dan evaluasi. Hasil penelitian dari validasi ahli bahasa, ahli media, dan ahli materi mendapatkan hasil persentase rata-rata keseluruhan 93% yang menunjukkan bahwa e-modul Canva“Sangat Layak”. Pada tahap uji coba terbatas didapatkan respon peserta didik terhadap e-modul Canva“Sangat Baik” dengan mendapatkan hasil persentase rata-rata keseluruhan sebesar 86%. Berdasarkan hasil penelitian dari validasi ahli dan respon peserta didik maka dapat  disimpulkan bahwa pengembangan e-modul Canva tema 7 subtema 2 pada mata pelajaran IPA materi macam-macam gaya untuk siswa kelas IV Sangat Layak dan baik digunakan dalam proses pembelajaran, menarik, interaktif, dan praktis.

Tahun : 2023 Media Publikasi : Jurnal Nasional Terakreditasi B
Kategori : Jurnal No/Vol/Tahun : 9 / 2 / 2023
ISSN/ISBN : 2477 - 5673
PTN/S : Universitas Pakuan Program Studi : PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Bibliography :

Aldarmono. (2015). Pendekatan Edutainment Dalam Pembelajaran Ipa Sd. Al-Mabsut: Jurnal Studi Islam Dan Sosial, 9(2), 61–75. http://iaingawi.ac.id/ejournal/index.php/almabsut/article/view/73

Dzik-Jurasz, A. S. K., & Mumcuoglu, E. A. (1997). Does 100 photofluorography always have a dose advantage over Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD FKIP Universitas Mandiri ISSN Cetak : 2477-5673 ISSNOnline : 2614-722XVolume 09 Nomor 02, Juni 2023 conventional  film-screen radiography in barium meals? British Journal of Radiology,70(FEB.), 168–171. https://doi.org/10.1259/bjr.70.830.9135443

Feriyanti, N. (2019). Pengembangan e-modul matematika untuk siswa SD. Teknologi Pendidikan Dan Pembelajaran, 6(1), 1–12. https://jurnal.untirta.ac.id/index.php/JTPPm/article/view/7406

Hartini, A. (2017). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Model Project Based Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Sekolah Dasar. ELSE (Elementary School Education Journal): Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Sekolah Dasar, 1(2a), 6–16.

Indriani, U. (2021). Penggunaan Aplikasi Canva untuk Berbagai Kebutuhan Desain. Journal Computer Science Research and Its Development, 13(3a), 125–134.

Juliartini, N. M., & Arini, N. W. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Nht Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ipa Siswa Kelas Iii. Journal of Education Action Research, 1(3), 240. https://doi.org/10.23887/jear.v1i3.12688

Junaedi, S. (2021). Aplikasi Canva sebagai Media Pembelajaran Daring untuk Meningkatkan Kemampuan Kreatifitas Mahasiswa pada Mata Kuliah English for Information Communication and Technology. Bangun Rekaprima, 7(2), 80–89.

Larasati, A. D., Lepiyanto, A., Sutanto, A., & Asih, T. (2020). Pengembangan E-Modul Terintegrasi Nilai-Nilai Islam Pada Materi Sistem Respirasi. Jurnal Penelitian Pendidikan Biologi, 4(1), 1–9.

Lestari, E., Nulhakim, L., & Indah Suryani, D. (2022). Pengembangan E-modul Berbasis Flip Pdf Professional Tema Global Warming Sebagai Sumber Belajar Mandiri Siswa Kelas VII. PENDIPA Journal of Science Education, 6(2), 338–345. https://doi.org/10.33369/pendipa.6.2.338-345

Mahrawi, M., Usman, U., & Setiani, A. R. (2021). Pengembangan E-Modul Biologi sebagai Bahan Ajar pada Materi Sel. Indonesian Journal of

URL : http://journal.stkipsubang.ac.id/index.php/didaktik/article/view/1055

 

Document

 
back